Tutorial Menambahkan Gambar Animasi Lucu dan Menarik pada Blog

Selamat datang di KokoDodi.blogspot.com. Kali ini saya akan membahas tentang Tutorial untuk Menambahkan Gambar Animasi Lucu dan Menarik pada Blog. Tutorial kali ini sangat cocok untuk blog anda yang memiliki niche tentang Hiburan Anak-anak dan Blog Pribadi. Gambar Animasi ini tidak hanya dapat anda gunakan untuk menghias dan mempercantik tampilan blog anda, namun juga bisa anda masukan dalam postingan blog anda. Hal ini tentunya akan memberikan nilai tambah blog anda terhadap pengunjung.

Tutorial Menambahkan Gambar Animasi Lucu dan Menarik pada BlogTutorial Menambahkan Gambar Animasi Lucu dan Menarik pada Blog
Untuk menambahkan Gambar Animasi dalam blog, tentunya kita harus memiliki Gambar Animasi tersebut lalu kita upload kedalam blog kita. Namun bagaimana apabila anda tidak memiliki Gambar Animasi atau mungkin anda tidak bisa membuat Gambar Animasi tersebut? Tenang saja disini saya telah menyediakan beberapa Gambar Animasi Lucu dan Menarik yang dapat anda tambahkan kedalam blog anda. Untuk menambahkan Gambar Animasi tersebut anda dapat mengikuti langkah-langkah yang ada dibawah ini.

Langkah Pertama :
Silakan login ke akun Blogger anda, lalu pilih blog mana yang ingin kalian masukan Gambar Animasi Tersebut.

Langkah Kedua :
Apabila anda ingin meletakkannya pada Postingan anda silakan klik Entri Baru dan Apabila anda ingin meletakkannya di Widget blog anda silakan klik Tata letak >Tambah Gadget > HTML/Java script.

Langkah Ketiga :
Tambahkan Kode Gambar Animasi dibawah ini.
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002031F.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002031E.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/000203BC.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002016B.gif"title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002032D.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002033D.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/00020236.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/00020478.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/000203B5.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/000203A0.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002048F.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/00020541.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/00020540.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
<div style="text-align:center"><a href="http://kokododi.blogspot.com/2014/09/tutorial-menambahkan-gambar-animasi.html" target="_blank">
<img title="Click to get more." src="http://content.sweetim.com/sim/cpie/emoticons/0002020A.gif" title="Click to get more." />
</a></div>
Langkah Keempat :
Klik tombol simpan apabila anda menambahkannya di Widget.

Itulah tutorial dari saya tentang cara menambahkan gambar animasi lucu dan menarik di blog. Semoga Artikel ini dapat membantu dan berguna bagi anda. Sekian dari saya dan terima kasih sudah berkunjung.

1 Response to "Tutorial Menambahkan Gambar Animasi Lucu dan Menarik pada Blog"

  1. Ingin makan makanan khas Indonesia? Mau pesan secara online tanpa ribet? Mau yang banyak Promo? Dimana lagi kalau bukan di KedaiKuka.co.id. Dapatkan kenyangnya dapatkan murahnya.

    ReplyDelete